Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Rindu Masakan Ibu, Gelandang Bali United Brwa Nouri Pulang ke Swedia
"Jika kompetisi diberhentikan, maka kami tidak mendapatkan penghasilan," lanjutnya.
Wasit asal Jakarta ini juga berpesan semoga PSSI memperhatikan kesehjateraan wasit ditengah pandemi COVID-19 seperti saat ini.
"Semua tahu wasit hanya dibayar per pertandingan saja, tidak ada penghasilan bulanan. Jadi kalau tidak ada pertandingan kita semua di sini tidak memiliki penghasilan tetap," ungkapnya mengakhiri.
Baca Juga: Dikandangkan karena Covid-19, Maskot Arema FC Ingin Kembali Mengaum