Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Untuk itu, ia mengungkapkan bahwa modal dasar seorang kiper tangguh adalah mental yang kuat.
"Kalau kiper punya mental yang jelek, pasti tidak akan lama mau menjadi kiper. Paling berhenti di tengah jalan," ucapnya.
Jika sudah berada di pertandingan, modal lain yang diperlukan ialah fokus sepenuhnya terhadap tugas yang akan diemban.
"Kalau kiper di lapangan konsentrasi penuh ke pertandingan, dia tidak akan terganggu dengan sorakan yang ada di stadion," tambahnya.
"Fokus saja dengan bola, pasti dia akan tampil bagus," kata Van Breukelen memungkasi.
Baca Juga: Dua Bersaudara Persib Bandung Rukun Berlatih Sendiri di Rumah