Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sontak kabar ini ramai diperbincangkan pecinta Persib Bandung di media sosial.
Tak lama kemudian, kabar tersebut dibantah oleh Direktur Utama Persib Bandung, Teddy Tjahjono.
Teddy menegaskan bahwa Febri masih bersama Persib dalam satu musim ke depan.
"Itu rumor tidak benar, apalagi Febri masih terikat kontrak dengan Persib," jelas Teddy.
Baca Juga: Media Thailand Ramai-ramai Sebut Kelebihan Febri Hariyadi yang Ditawar Muangthong United
Sebagaimana dilansir Bolanas dari situs Transfermarkt, winger andalan timnas Indonesia itu masih terikat kontrak dengan Maung Bandung hingga akhir tahun 2020.
Siang ini, Febri juga telah memberikan klarifikasi terkait isu kepindahannya tersebut.
"Assalamualaikum wr wb, selamat siang,"