Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sang tamu pun menutup babak pertama dengan keunggulan 2-0 atas Bajul Ijo.
Pada babak kedua, Persib kembali menambah gol lewat sontekan Ghozali Siregar pada menit ke-53.
Memasuki menit ke-55 Persebaya meningkatkan tempo serangan.
Skuad Bajul Ijo sukses menipiskan ketertinggalan menjadi 2-3 lewat gol dari Ricky Kayame (57') dan Fandi Ahmad (64').
Baca Juga: Dua Alumni Timnas Resmi Merapat, PSMS Medan Tunggu Kedatangan Winger Persib?
Namun, Persib mampu membalas lewat gol kedua Ghozali pada menit ke-81.
Gol penyerang Persebaya Surabaya, David da Silva, pada menit ke-88 menutup laga dengan skor akhir 4-3 untuk kemenangan Persib.