Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: PSIS Semarang Terancam Kehilangan Trio Brasil di Lanjutan Liga 1 2020
Sementara itu, hingga saat ini Arema FC masih belum juga mengumumkan siapa nama yang akan menjadi pelatih baru mereka.
Sejauh ini, Carlos Carvalho de Oliveira adalah nama yang paling santer diberitakan akan menjadi nahkoda baru Arema FC.
Ruddy menjelaskan bahwa saat ini calon pelatih baru Arema FC masih belum bisa datang ke Indonesia karena terkendala izin.
"Kendalanya ya belum bisa datang ke Indonesia," ungkap Ruddy.
"Mereka yang bekerja diberi kelonggaran bahkan mereka yang sudah punya kitas kan mereka seharusnya bisa datang ke Indonesia karena mereka bekerja bukan turis," pungkasnya.
Baca Juga: Persebaya Mulai Latihan, Makan Konate Kegirangan Ketemu Rumput