Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Penyakit Pemain Timnas U-19 Indonesia saat Lawan Qatar, Nomor 3 Nyaris Bikin Shin Tae-yong Murka?

By Nungki Nugroho, Sabtu, 19 September 2020 | 07:00 WIB
Pemain timnas U-19 Indonesia merayakan gol ke gawang Qatar Pemain timnas U-19 Indonesia merayakan gol ke gawang Qatar

Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong saat melatih di Kroasia.

Penyakit ini awalnya tidak terlihat di tiga laga timnas U-19 Indonesia saat di Kroasia.

Wajar saja, saat itu timnas U-19 Indonesia tidak dalam kondisi menang.

Aksi buang waktu di menit akhir sempat dilakukan oleh pemain timnas U-19 Indonesia ketika melawan Qatar.

Salah seorang pemain timnas U-19 Indonesia mengerang kesakitan di area pertahanan sendiri pada menit akhir babak kedua.

Sontak, Shin Tae-yong meminta pemain tersebut untuk bangkit.

"Bangun, bangun," teriak Shin Tae-yong dari pinggir lapangan.

Terlepas dari tiga penyakit tersebut, Shin Tae-yong juga memiliki koreksi terhadap permainan timnas U-19 Indonesia saat melawan Qatar.

"tim masih ada kekurangan seperti penjagaan terhadap pemain lawan, posisi bagaimana bertahan, dan lain-lain. Ini yang harus kami poles untuk diperbaiki," tutur Shin Tae-yong.

Timnas U-19 Indonesia masih akan kembali melawan Qatar pada Minggu (20/9/2020).

Setelah itu, Garuda Nusantara akan menantang Bosnia dan Herzegovina (25/9/2020) dan Dinamo Zagreb (28/9/2020).

Pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia di Kroasia akan berakhir pada September.

Rencananya, timnas U-19 Indonesia melanjutkan TC di Turki pada Oktober 2020.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P