Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Timnas U-19 vs NK Dugopolje: Kemenangan Paling Telak, Hambar di Babak Kedua
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, sebelumnya juga telah memberikan pujiannya terhadap teknik lemparan milik Arhan tersebut.
Shin Tae-yong mengatakan bahwa hal tersebut adalah murni ide dari Arhan.
"Kalau sering menemui lemparan kedalam jauh itu murni improvisasi Arhan," ujar Shin Tae-yong dikutip dari kanal youtube PSSI.
"Lemparannya sangat jauh dan seharusnya bisa jadi kelebihan kita," pungkasnya.
Baca Juga: Shin Tae-Yong Kisahkan Awal Berjumpa Skuat Timnas U-19 yang Sering Makan Sembarangan