Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Termasuk Jack Brown, Berikut 5 Pemain Timnas U-19 Indonesia yang Belum Punya Klub

By Unggul Tan Ngasorake, Senin, 26 Oktober 2020 | 17:04 WIB
Pemain dan ofisial timnas U-19 Indonesia melakukan foto bersama di Kroasia.

3. Brylian Aldama

Cukup mengejutkan sebenarnya melihat Brylian Aldama masih belum memiliki klub.

Brylian beberapa kali diberitakan akan bergabung dengan beberapa klub di Eropa

Hal tersebut tak lepas dari penampilan apiknya saat bermain untuk Garuda Select.

4. Andre Oktaviansyah

Terakhir Andre Oktaviansyah memang sempat membela Tira Persikabo pada Elite Pro Academy 2018 lalu.

Namun, saat ini Andre diketahui belum memiliki klub.

Pemain yang memiliki julukan Si Kobra itu menghabiskan waktunya selama ini dengan mengikuti program Garuda Select jilid satu dan dua.

5. Bayu Fiqri

Bayu Fiqri menjadi pemain terkahir di skuad besutan Shin Tae-yong yang belum memiliki klub.

Pemain yang berposisi sebagai bek kanan itu sebelumnya diketahui pernah membela Semeru FC di Liga 3 2019.

Saat dipanggil oleh Shin Tae-yong untuk mengikuti TC, Bayu berstatus sebagai pemain PON Jatim.

Baca Juga: Turnamen Toulon Batal, Timnas U-19 Kecewa Kehilangan Peluang Hadapi Lawan Berkualitas

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P