Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Benar bahwa kami menerima informasi khusus dari UEFA yang menunjukkan kemungkinan penyimpangan yang mengarah pada pelanggaran integritas di beberapa pertandingan," kata Milan Vokuvic dikutip Bolans dari laman sportklub.rs.
"FSS kini telah memproses laporan itu namun saat ini kami belum bisa mengungkapkan detailnya lebih lanjut."
"Kami akan mempublkasikan tentang temuan kami pada waktu yang tepat," imbuhnya.
Lebih lanjut, Sport Klub menyatakan pengaturan skor di Liga Serbia ada hubungannya dengan taruhan Eropa dan Asia.
Baca Juga: Kronologi Keributan di Bench Persija, Dengan Siapa Marko Simic Terlibat Adu Mulut?
Sementara itu, media Serbia lainnya, yakni Danas, menyebut ada enam pertandingan di bulan Maret 2021 yang diduga terdapat pengaturan skor di dalamnya.
Motif dari pengaturan skor ini adalah pembayaran dari hasil judi dan pertaruhan klub yang membutuhkan 3 poin.
Berikut enam pertandingan yang diduga terlibat dalam pengaturan skor: