Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Thailand kalah 0-1 dari Oman, imbang 2-2 kontra Tajikistan, dan kalah telak 1-4 dari Uzbekistan.
Pelatih timnas Thailand, Akira Nishino, secara tidak langsung merasa kehilangan sosok kunci di lini serang.
Absennya Chanathip Songkrasin benar-benar menjadi pukulan telak bagi timnas Thailand.
Baca Juga: Timnas Malaysia Umumkan Satu Pemain Keturunan Anyar untuk Perkuat Tim di Kualifikasi Piala Dunia
"Saya menonton permainan dan kondisi fisik Chanathip di pertandingan J.League. Tapi kali ini dia cedera," ujar Nishino, dilansir Bolanas dari FA Thailand.
#Update | NEW RANKING OF RUNNER UP TEAMS OF 2022 FIFA WORLD CUP QUALIFIERS pic.twitter.com/e7vtUVzTEC
— ASEAN FOOTBALL (@theaseanball) May 27, 2021
"Saya merasa menyesal karena Chanathip adalah pemain utama yang sangat diperlukan, saya dengar cederanya tidak terlalu serius. Kita harus melihat gelajanya," tambahnya.
Nasib buruk juga dialami oleh timnas Malaysia yang menelan dua kekalahan 1-4 dari Kuwait dan 0-2 dari Oman.
Malaysia juga dibuat ketar-ketir dengan poinnya yang tak terhitung saat dua kali mengalahkan timnas Indonesia.