Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada menit ke-42, tendangan placing Frets Butuan juga masih menyamping di sisi kiri gawang Tira-Persikabo.
Tak ada gol tercipta hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya babak pertama.
Skor masih sama kuat 0-0 antara Tira-Persikabo dan Persib.
Persib sangat membutuhkan kemenangan di laga ini jika ingin menggeser Bali United di puncak klasemen sementara Liga 1 2021.
Susunan Pemain
Tira Persikabo (4-3-3): Syahrul Trisna Fadillah; Rony Beroperay, Firza Andika, Andy Setyo, Gilang Ginarsa; Sergey Pushnyakov, Pushniakou Siarhei, Roni Sugeng; Ciro Alves, Dimas Drajad, Manahati Lestusen.
Cadangan: Tedi Heri Setiawan, Aed Tri Eoka, Juliyano Pratama, Ahmad Nurfiandani, Andre Oktaviansyah, Izmy Yaman Hatuwe, Muhammad Guntur Triaji, Munadi, Hanis Sagara Putra, Ronaldo Rubener Wanma.
Pelatih: Igor Kriushenko.
Persib Bandung (4-4-2): Teja Paku Alam; Supardi, Nick Kuipers, Victor Igbonefo, Bayu Fiqri, Mohammed Rashid, Marc Klok, Frets Butuan Febri Hariyadi; Wander Luiz, Esteban Vizcarra.
Cadangan: M Natshir Fadhil, Ahmad Jufriyanto, Henhen Hediana, Indra Mustafa, Mario Jardel, Abdul Aziz, Beckham Putra, Dedi Kusnandar, Erwin Ramdani, Zalnando
Pelatih: Robert Alberts.