Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sayangnya, tim Aceh justru tertimpa malapetaka padamenit ke-62.
Tim Aceh harus bermain dengan 10 pemain setelah Muharrir diusir oleh wasit karena mendapat kartu kuning kedua.
Bermain dengan 10 pemain membuat usaha tim Aceh untuk membongkar lini pertahanan Papua kian sulit.
Skor 2-0 untuk kemenangan tim Papua pun bertahan hingga akhir laga.
Kemenangan ini membuat tim Papua berhasil menyabet medali emas PON XX.
Papua juga berhasil mengawinkan medali emas dari cabor sepak bola putra dan putri.
Sebelumya, tim sepak bola putri Papua berhasil mengalahkan tim Jawa Barat di partai final.
Baca Juga: Tempuh Perjalanan 40 Jam, Rombongan Timnas U-23 Indonesia Akhirnya Tiba di Tajikistan