Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 1 - Balas Kekalahan di Piala Presiden, Borneo FC Taklukkan Arema FC

By Najmul Ula, Minggu, 24 Juli 2022 | 17:27 WIB
Suasana pertandingan final leg pertama Piala Presiden 2022 antara Arema FC melawan Borneo FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Kamis (14/7/2022).

Pada menit ke-82, Arema FC diuntungkan ketika Leo Guntara diusir wasit akibat menekel tinggi Tito Hamzah.

Sayangnya, justru Rizky Dwi Febrianto mendapat kartu merah akibat pelanggaran orang terakhir pada menit ke-89.

M Sihran memanfaatkan tendangan bebas membentur mistar untuk mencetak gol ketiga. 3-0.

Milomir Seslija pun membalas Eduardo Almeida dengan selebrasi pesawat terbang seperti yang dilakukan sang lawan usai final Piala Presiden

Susunan Pemain:

Borneo FC: 1-Anggqa Saputro (PG), 24-Diego Michiels (Kapten), 13-Agung Prasetyo, 12-Hendro Siswanto, 15-Leo Guntara, 28-Terens Puhiri, 56-Fajar Fathurrahman, 8-Kei Hirose, 14-Stefano Lilipaly, 7-Matheus Pato, 9-A. Nur Hardianto

Cadangan: 88-Shahar Ginanjar (PG), 4-Wildansyah, 22-Sultan Samma, 66-Misbakus Solikin, 27-Andy Harjito, 74-Rifad Marasabessy, 97-Irsan Lestaluhu, 90-M. Sihran Amarullah, 33-Wahyudi Hamisi, 23-Arya Gerryan

Pelatih: Milomir Seslija

Arema FC: 90-Adilson Maringa (PG), 87-Johan Alfarizi, 5-Bagas Adi, 4-Sergio Silva, 41-Dendy Santoso, 11-Gian Zola, 6-Evan Dimas, 8-Renshi Yamaguchi, 12-Rizky Dwi Febrianto, 88-Irsyad Maulana, 10-Muhammad Rafli

Cadangan: 23-Teguh Amiruddin (PG), 15-Hasim Kipuw, 24-Andik Rendika Rama, 23-Teguh Amiruddin, 18-Adam Alis Setyano, 27-Dedik Setiawan, 30-Ilham Udin Armaiyn, 13-Hamzah Titofani, 14-Jayus Hariono, 22-Hanis Sagara, 26-Achmad Figo Ramadani

Pelatih: Eduardo Almeida

Baca Juga: Persija Main Cantik Tapi Bali United yang Bawa Pulang Tripoin, Ada Quote Ala Mourinho Keluar dari Mulut Teco

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P