Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pasalnya, banyak suporter dari Indonesia yang datang langsung ke Stadion.
Dilansir dari Sports-G, acara ini sukses memecahkan rekor penjualan tiket terbanyak sepanjang sejarah klub.
Namun, tak ada informasi detail mengenai jumlah tiket yang terjual padalaga tersebut.
"Kami harus memperkirakan secara akurat," kata salah satu petinggi Ansan Greeners dikutip dari Sports-G.
"Tetapi itu akan menjadi rekor penjualan tertinggi dalam sejarah klub.”
“Saya tidak pernah membayangkannya."
"Tidak ada klub lain yang mampu menjual sebanyak ini," sambungnya.
Kehadiran Asnawi di Ansan Greeners memang memberi banyak dampak positif.
Salah satunya adalah pengikut media sosial Ansan Greeners.
Hingga artikel ini ditulis, pengikut Instagram resmi Ansan Greeners sudah menembus angka 142 ribu.
Jumlah tersebut bahkan melewati akun media sosial sejumlah klub K-League.
Baca Juga: Thomas Doll akan Dapat Amunisi Tambahan, Presiden Persija Akui Sedang Dekati 3 Pemain Lokal