Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pasalnya, kini posisi Juku Eja di puncak klasemen sementara Liga 1 2022-2023 terancam digusur Bali United atau Madura United.
Bali United sendiri akan berhadapan melawan Madura United pada Senin (12/12/2022) pukul 18.15 WIB.
Pemenang di laga ini dipastikan akan naik ke puncak klasemen sementara Liga 1 2022-2023.
Berikut Daftar Susunan Pemain Bhayangkara FC Vs PSM Makassar:
Bhayangkara FC (4-3-2-1): 1-Aqil Savik, 2-I Putu Gede, 4-Anderson Salles, 6-Aji Joko, 8-Muhamad Hargianto, 10-Adam Najem, 17-Antoni Putro, 21-Titan Agung, 23-Wahyu Subo Seto, 28-Alsan Sanda, 31-Dimas Juliono Pamungkas
Pelatih: Widodo C Putro
PSM Makassar (3-4-3): 30-M Reza; 4-Yuran Fernandes, 7-Dethan, 11-Yance Sayuri, 15-Ricky Pratama, 27-Safrudin Tahar, 39-Kenzo Nambu, 45-Akbar Tanjung, 47-Agung Mannan, 80-Willem Jan Pluim, 88-Ananda R Alief
Pelatih: Bernardo Tavares