Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Timnas Indonesia Vs Burundi - Ganas di Babak Pertama, Tim Garuda Tekuk Tamunya di Laga Perdana

By Nungki Nugroho, Sabtu, 25 Maret 2023 | 22:26 WIB
Dua pemain timnas Indonesia, Elkan Baggott dan Rizky Ridho, melakukan selebrasi atas gol yang tercipta ke gawang Burundi pada FIFA Matchday di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (25/3/2023).

Begitu pula sepakan Omar Moussa yang menyamping dua menit kemudian.

Baca Juga: Selain Menempa Diri di Liga Belgia, Marselino Ferdinan Juga Tingkatkan Skill dengan Tonton Langsung Mbappe

Tempo permainan menurun memasuki menit ke-30.

Gol Indonesia [3-0]

Indonesia menutup babak pertama dengan gol Rizky Ridho pada menit ke-43.

Mutombora melakukan blunder dalam mengantisipasi sepak pojok Pratama Arhan.

Bola rebound lantas dikonversi menjadi gol oleh Rizky Ridho dengan tendangan keras.

Pada babak kedua, Burundi tampil lebih agresif dalam menekan pertahanan Indonesia.

Intersep penting dilakukan Rizky Ridho dengan memotong dua peluang Burundi di area pertahanan timnas Indonesia.

Gol Burundi [3-1]