Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun, gawang Thailand diberondong tiga gol oleh Kim Myung-Jun (36'), Yun Do-Young (69'), dan Kim Hyun-Min (84').
Dengan begitu, Thailand dipastikan gagal merumput untuk ketiga kalinya di Piala Dunia U-17 2023.
Mengingat hanya empat semifinalis Piala Asia U-17 yang berhak lolos ke Piala Dunia U-17 2023.
Thailand merupakan satu-satunya negara Asia Tenggara yang pernah mentas di Piala Dunia U-17 sebanyak dua kali pada 1997 dan 1999.
Baca Juga: Persiapan menuju Piala Dunia U-17 2023, Timnas U-17 Indonesia Disiapkan Lawan Berat di Eropa
Kini, Indonesia menjadi negara ASEAN kedua yang akan mentas di Piala Dunia U-17.
FIFA telah resmi menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023.
"Indonesia ditunjuk untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 tahun ini," bunyi rilis resmi FIFA pada Jumat (23/6/2023).
Skuad Garuda Asia otomatis akan menempati slot pertama Grup A Piala Dunia U-17 2023.