Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sebaliknya Persik mengisi posisi Persib sebelumnya yakni di peringkat ke-16 klasemen dengan empat poin.
Persib sejauh ini menjadi tim paling produktif dengan torehan 10 gol dari lima laga.
Sementara itu, posisi puncak klasemen masih ditempati oleh Dewa United.
Persita Tangerang yang berkesempatan menggeser Dewa United gagal memaksimalkan laga pekan kelima Liga 1 2023/2024.
Baca Juga: Dua Generasi Timnas Berharap Tuah Grup F di Asian Games dan Kualifikasi Piala Dunia
Bertandang ke markas Persikabo 1973, Persita hanya mendapat satu poin usai bermain imbang 2-2 pada Jumat (28/7/2023) sore WIB.
Tambahan satu poin membuat Persita tertahan di posisi kedua klasemen dengan 10 poin.
Skuad Pendekar Cisadane memiliki poin sama dengan Dewa United, tetapi kalah agresivitas gol.
Dewa United bahkan berpeluang menjauh karena baru bertanding besok melawan Bali United.
Berikut hasil dan klasemen sementara Liga 1:Jumat (28/7/2023)PSIS 0-0 Borneo FCPersikabo 1973 2-2 PersitaPersik 1-2 Persib
Sabtu (29/7/2023)Bali United Vs Dewa UnitedBhayangkara FC Vs PSM
Minggu (30/7/2023)RANS Nusantara Vs PSSPersis Vs Arema FCBarito Putera Vs Madura UnitedPersija Vs Persebaya