Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dendy juga sempat mencoba tendangan jarak jauh, walau melambung tipis.
Mauricio Souza merespons penampilan lemas anak asuhnya dengan memasukkan Lulinha pada 10 menit terakhir, terlalu telat untuk memberi pengaruh.
Hasil 0-0 membuat Madura cuma menambah satu poin, dan berpotensi terdongkel apabila Barito Putera menang.
Susunan Pemain:
Madura United: 81-Wawan Hendrawan (PG), 4-Cleberson Martins, 19-Fachruddin Aryanto, 28-Kartika Vedhayanto (Anwar Rifai), 33-Koko Ari (76-Dodi Alexvan Djin 39'), 7-Francisco Rivera, 32-Muhammad Tahir (11-Lulinha 79'), 15-Ricki Ariansyah, 23-Bayu Gatra (Slamet Nurcahyo), 95-Jose Brandao, 17-Kevy Syahertian (Beto Goncalves).
Cadangan: 88-Satria Tama Hardianto (PG), 16-Andik Rendika Rama, 31-Yuda Editya Pratama, 29-Raihan Febriana Ashari, 22-Iksan Lestaluhu,
Pelatih: Mauricio Souza
Bhayangkara FC: 12-Awan Setho (PG), 2-Alef Vieira Santos (Abdul Rahman), 4-Anderson Salles, 5-Fatchu Rochman, 15-Surya Maulana (35-Arsa Ramadan Ahmad 24'), 10-Adam Najem, 8-Muhamad Hargianto (Fandi Eko), 29-Reza Kusuma, 23-Wahyu Subo Seto, 22-Dendy Sulistyawan, 21-Titan Agung Bagus Fawwazi (Usman Diarra).
Cadangan: 30-Indra Adi Nugraha (PG), 14-Ramadhan Yusuf, 43-Faiz Maulana, 82-Martua Sandeni Sidabutar, 17-M. Rifky Ananta, 28-Alasan Sanda.
Pelatih: Emral Abus
Baca Juga: Merendah untuk Menggampar, Jangan Terlena Pelatih Vietnam Bilang Timnas U-23 Indonesia Layak Juara