Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dengan hasil ini, Serdadu Tridatu menambah poin menjadi 24, berjarak dua poin dari Rans Nusantara FC di peringkat empat.
Sementara itu The Guardian terus terpaku di dasar klasemen dengan cuma enam poin dari 15 pertandingan.
Susunan pemain Bhayangkara FC vs Bali United:
Bhayangkara FC: 12-Awan Setho; 2-Alef Viera Santos, 28-Alsan Sanda (20-Sani Rizki 46'), 4-Anderson Salles, 66-David Maulana, 5-Fachu Rochman, 10-Adam Majed, 8-M Hargianto, 18-Crislan Henrique (35-Arsa Ramadan 42'), 22-Dendy Sulistyawan, 21-Titan Agung (82-Martua Sandeni 72').
Cadangan: 99-Fandi Eko, 23-Wahyu Subo Seto, 31-Dimas Juliono, 7-M Ragil, 17-M Rifky Ananta, 6-Aji Joko, 1-Aqil Savik.
Pelatih: Emral Abus.
Bali United: 1-Adilson Maringa; 2-Ardi Idrus (3-Andhika Wijaya 91'), 44-Kadek Arel, 24-Ricky Fajrin, 4-Elias Dolah, 10-Eber Bessa (41-Irfan Jaya 79'), 18-Kadek Agung, 74-Mohammed Rashid, 37-Privat Mbarga (23-Ryuji Utomo 91'), 94-Jefferson Mateus (9-Ilija Spasojevic 79'), 47-Rahmat Arjuna (91-M Rahmat 68').
Cadangan: 77-Ramdani Lestaluhu, 11-Yabes Roni, 3, 86-Tegar Infantrie, 88-M Ridho, 66-I Gede Agus Mahendra.
Pelatih: Stefano Cugurra.
Baca Juga: Laga Terakhir Sebelum Temu Shin Tae-yong, Hokky Caraka Hilang dan Ramadhan Sananta Puasa Gol Tandang