Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Madura United mendominasi permainan pada 10 menit akhir babak kedua.
Sayangnya penyelesaian akhir masih menjadi kendala.
Skor 2-1 untuk kemenangan PSBS bertahan hingga laga usai.
Madura United belum juga meraih kemenangan hingga pekan kelima Liga 1.
Pengunduran diri pelatih Widodo Cahyono Putro masih belum berdampak pada permainan Sape Kerrab.
Hasil ini membuat Madura tertahan di urutan ke-17 klasemen dengan satu poin.
Sementara itu, PSBS berhak naik ke peringkat ke-12 klasemen dengan enam poin dari dua kemenangan beruntun.
Susunan Pemain:
PSBS Biak: 31-Jhon Pigai, 2-Velazquez, 8-J. Machado, 9-Alberto Goncalves, 10-Alexsandro, 15-Fabiano Beltrame, 16Salman Alfarid, 18-Takuya Matsunaga, 16-Marckho Sandi, 46-Todd Rivaldo Ferre, 86-A. Oropa
Cadangan: 35-Andika Wisnu, 3-O. Kapisa, 5-Jaime Xavier, 11-Jose Lugo, 20-Herwin Tri Saputra, 22-Melvis Uaga, 23-F Uopmabin, 28-Arganaraz, 32-M Tahir, 39-Kelly Sroyer,47- Donni Monim, 90-Nelson Alom
Madura United: 98-Dida, 3-Pedro Monteiro, 4-Jordy Wehrmann, 5-Christian Rontini, 9-Maxuel Da Silva, 11-Lulinha, 19-Hanis Sagara, 33-Koko Ari, 36-Ilham Syah, 45-Taufik Hidayat, 91-Arsa Ramadan Ahmad
Cadangan: 26-Adhitya Harlan, 7-Noriki Akada, 14-Franc Rikhart Sokoy, 17-Irfan, 18-Muhammad Kemaluddin, 22-Ibrahim Sanjaya, 28-Kartika Vedhayanto Putra, 41-Febrian Tri Yanto, 42-Feby Ramzy, 68-Ahmad Rusadi