Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Pemain Naturalisasi yang Dominasi Lini Depan Timnas Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 24 April 2020 | 05:30 WIB
Pemain Timnas Indonesia,  Alberto Goncalves, meluapkan kegembiraan usai mencetak gol ke gawang Timnas Malaysia pada ajang kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (5/9/2019).
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Pemain Timnas Indonesia, Alberto Goncalves, meluapkan kegembiraan usai mencetak gol ke gawang Timnas Malaysia pada ajang kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (5/9/2019).

BOLANAS.COM - Sejak Piala AFF 2010, tren penyerang naturalisasi memang sangat mendominasi di lini depan Timnas Indonesia.

Tidak adanya striker lokal yang mumpuni membuat para pemain naturalisasi menjadi pilihan para pelatih Timnas Indonesia.

Meski sudah berganti-ganti pelatih, lini depan Timnas Indonesia selalu dipercayakan kepada para pemain naturalisasi.

Namun di antara sekian banyak striker naturalisasi, hanya ada beberapa nama yang benar-benar tampil menonjol.

Baca Juga: 3 Pemain Naturalisasi yang Memutuskan untuk Menjadi Seorang Mualaf

Berikut adalah 3 pemain naturalisasi yang tampil menonjol bersama Timnas Indonesia:

1. Cristian Gonzales

Cristian Gonzales saat berseragam timnas Indonesia di Piala AFF 2010.
TRIBUNNEWS.COM
Cristian Gonzales saat berseragam timnas Indonesia di Piala AFF 2010.

Piala AFF 2010 menjadi turnamen yang sulit dilupakan oleh pecinta sepak bola Indonesia.

Tampil gemilang sejak penyisihan grup membuat Gonzales menjadi bintang turnamen tersebut bersaing dengan striker Timnas Malaysia, Safee Sali.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : soccerway.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.