Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mulai Gelar Kompetisi, Timnas Vietnam Kesulitan Cari Lawan Uji Coba

Nungki Nugroho - Rabu, 27 Mei 2020 | 06:00 WIB
Pemain timnas U-22 Vietnam merayakan gol ke gawang Indonesia di fase grup SEA Games 2019.
TWITTER.COM/FOOTYVIETNAM
Pemain timnas U-22 Vietnam merayakan gol ke gawang Indonesia di fase grup SEA Games 2019.

BOLANAS.COM - Timnas Vietnam kesulitan mencari lawan uji coba jelang Piala AFF meski negaranya sudah memulai kompetisi lokal pada 23 Mei 2020.

Federasi sepak bola Vietnam telah mendapatkan izin untuk melaksanakan kegiatan olahraga di tengah pandemi Covid-19.

Piala Nasional Vietnam menjadi ajang pembuka kembalinya sepak bola di Asia Tenggara.

Dilansir Bolanas dari Vietnamnet.vn, Vietnam merupakan negara tanpa laporan kematian dari 324 kasus positif Covid-19.

Baca Juga: Kesampingkan Timnas Indonesia, Eks Pelatih Thailand Sebut Vietnam Tim Terbaik di ASEAN

Walhasil, Piala Nasional Vietnam pun sudah bisa digelar pada 23 Mei 2020.

Setelah ini, Liga Vietnam juga akan digelar kembali dengan format baru pada 5 Juni 2020.

Namun begitu, kondisi berbeda justru dialami oleh timnas Vietnam.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : zing.vn
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.