Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Walikota Solo 2021 - Regulasi Pemain Asing Berubah, Empat Bintang Impor Persib Bisa Bergilir Main

Najmul Ula - Minggu, 20 Juni 2021 | 12:17 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, memberikan keterangan usai timnya kalah dari Persija Jakarta di final Piala Menpora 2021.
PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, memberikan keterangan usai timnya kalah dari Persija Jakarta di final Piala Menpora 2021.

BOLANAS.COM - Robert Alberts menyambut baik perubahan regulasi pemain asing di Piala Walikota Solo 2021.

Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, angkat bicara soal regulasi pemain asing di turnamen pramusim Piala Walikota Solo 2021.

Persib Bandung memang dijadwalkan tampil di Piala Walikota Solo 2021 yang akan digelar 29 Juni-4 Juli mendatang.

Sebelumnya, Robert Alberts dibuat jengkel dengan regulasi pemain asing di turnamen tersebut.

Baca Juga: Kiper Utama Persib Masuk Rumah Sakit, Divonis Patah Tulang Hidung

Piala Walikota Solo 2021 disebut melarang klub yang lolos ke final untuk memainkan penggawa asing.

Klub-klub Liga 1 diperbolehkan menggunakan pemain asing pada babak awal dan semifinal, tetapi tidak untuk babak final.

Namun, regulasi itu kini telah diubah oleh panitia.

Baca Juga: Kata-Kata Pertama Angelo Alessio, Ungkit Kesuksesan Sudirman Raih Piala Menpora 2021

Editor : Najmul Ula
Sumber : Kompas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.