Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sinyal Waspada untuk Persik, Bali United Punya Statistik Bagus di Pekan Perdana Liga 1 Tiga Musim Terakhir

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 25 Agustus 2021 | 12:11 WIB
Para pemain Bali United merayakan gol Ilija Spasojevic di laga Grup D melawan Persiraja Piala Menpora 2021
Para pemain Bali United merayakan gol Ilija Spasojevic di laga Grup D melawan Persiraja Piala Menpora 2021

BOLANAS.COM - Laga Bali United melawan Persik Kediri dipastikan akan menjadi laga pembuka Liga 1 2021/2022.

Rencananya laga ini akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jumat (27/8/2021).

PT Liga Indonesia Baru (LIB) sebelumnya menjelaskan ada alasan khusus dibalik pemilihan Bali United dan Persik Kediri.

Seperti diketahui, Bali United adalah juara Liga 1 2019 lalu.

Sedangkan Persik Kediri merupakan kampiun Liga 2 2019.

Baca Juga: Jelang Liga 1 2021, Pelatih Persib Soroti Kondisi Geoffrey Castillion

PT LIB merasa pertemuan kedua tim tersebut cocok untuk menjadi laga pembuka Liga 1 musim ini.

Berstatus sebagai juara Liga 1 2019 lalu, Bali United sedikit lebih diunggulkan pada laga ini.

Selain itu, Bali United juga punya catatan mentereng di laga pembuka Liga 1 pada tiga edisi terakhir.

Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : Transfermarkt.com,Baliutd.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.