Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Imbang Dua Laga beruntun, Persis Solo Bakal Pecat Eko Purdjianto?

Najmul Ula - Rabu, 13 Oktober 2021 | 14:41 WIB
Pelatih Persis Solo, Eko Purdjianto, memberikan arahan kepada pemain saat latihan persiapan Liga 2 2021.
PERSISSOLO.ID
Pelatih Persis Solo, Eko Purdjianto, memberikan arahan kepada pemain saat latihan persiapan Liga 2 2021.

BOLANAS.COM - Eko Purjianto terancam dipecat dari Persis Solo seturut hasil buruk di dua laga terakhir Liga 2 2021.

Liga 2 2021 terancam memakan satu lagi korban di posisi pelatih.

Sebelumnya, Ibnu Grahan dicopot dari posisinya sebagai pelatih PSG Pati/Ahha PS Pati karena menelan dua kekalahan beruntun.

Kini, Persis Solo berpotensi mengambil langkah serupa untuk menyikapi situasi pelatih Eko Purjianto.

Baca Juga: Debut Berbuah Gol, Shin Tae-yong Ingin Selamatkan Ramai Rumakiek dari Belantara Liga 1

Persis Solo sejatinya mengawali Liga 2 2021 dengan meyakinkan, yaitu memenangi laga kontra Ahha PS Pati dengan skor 2-0 (26/9/2021).

Namun, Persis mengalami kemunduran dalam dua laga berikutnya.

Persijap Jepara menahan imbang Laskar Sambernyawa dengan skor 1-1, Selasa (5/10/2021) pekan lalu.

Baca Juga: Permohonan Persebaya Diterima, PSSI Kembalikan Dua Pemain ke Skuat Aji Santoso

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Tribun Solo
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.