Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berbekal 5 Pemain Cadangan, Persiraja Tertinggal dari Bali United di Babak Pertama

Nungki Nugroho - Selasa, 30 November 2021 | 21:33 WIB
Ilija Spasojevic saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2021/2022, di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/10/2021).
Media Bali United
Ilija Spasojevic saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2021/2022, di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/10/2021).

BOLANAS.COM - Bali United unggul 2-0 atas Persiraja Banda Aceh pada babak pertama pertandingan pekan ke-14 Liga 1 2021.

Bali United menghadapi tim juru kunci Persiraja Banda Aceh di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa (30/11/2021).

Bali United yang berada dalam tren positif menurunkan skuad utamanya pada laga melawan Persiraja Banda Aceh.

Ilija Spasojevic masih menjadi andalan di lini serang skuad berjuluk Serdadu Tridatu.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Persib soal Cedera Pemain Jelang Lawan Madura United

Sementara itu, Persiraja yang berstatus sebagai tim tandang bermain dengan skuad seadanya.

Bahkan, manajemen Persiraja hanya membawa lima pemain cadangan di mana dua diantaranya merupakan penjaga gawang.

Tak heran jika Bali United begitu digdaya sepanjang 45 menit babak pertama.

Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.