Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
BOLANAS.COM - Bek timnas Indonesia, Sandy Walsh, berhasrat memberikan trofi Piala AFF 2022 untuk skuad Garuda.
Teka-teki mengenai nasib Sandy Walsh akhirnya menemui titik terang.
Sandy Walsh akhirnya dipastikan bisa membela timnas Indonesia di Piala AFF 2022.
FIFA telah menyetujui perpindahan federasi Sandy Walsh dari KNVB menjadi PSSI.
Pemain KV Mechelen itu pun mengaku lega akhirnya proses naturalisasinya bisa rampung.
Baca Juga: Ajarkan Prinsip Sepak Bola Modern, Shin Tae-yong Tuntut Pemain Timnas Indonesia Serba Bisa
"Tentu sudah lama saya menunggu momen ini," ungkap Sandy Walsh dikutip dari laman resmi PSSI, Rabu (12/11/2022).
"Saya secara resmi menjadi bagian dari tim Timnas Indonesia."
"Saya merasa sangat senang sejak hari pertama," imbuhnya.
Lebih lanjut, Sandy Walsh berbicara soal targetnya bersama timnas Indonesia.
Editor | : | Unggul Tan Ngasorake |
Sumber | : | PSSI.org |