Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Fakta Laga Indonesia Vs Australia Seperti Final Kepagian di ASEAN Cup U-16 2024

Nungki Nugroho - Minggu, 30 Juni 2024 | 12:58 WIB
Skuad timnas U-16 Indonesia saat melawan timnas U-16 Laos pada babak fase grup ASEAN Cup U-16 2024, Kamis (27/6/2024).
Mochamad Sadeli/Kompas.com
Skuad timnas U-16 Indonesia saat melawan timnas U-16 Laos pada babak fase grup ASEAN Cup U-16 2024, Kamis (27/6/2024).

BOLANAS.COM - Duel timnas U-16 Indonesia kontra timnas U-16 Australia di ASEAN Cup U-16 2024 layak disebut final kepagian.

Timnas U-16 Indonesia lolos ke semifinal usai menjadi juara Grup A.

Sedangkan timnas U-16 Australia merupakan pemuncak klasemen Grup C.

Laga Indonesia Vs Australia akan berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Senin (1/7/2024).

Ini merupakan pertemuan perdana kedua tim di fase gugur Piala AFF U-16 yang kini bernama ASEAN Cup U-16 2024.

Pertandingan ini juga layak disebut final kepagian karena penampilan apik kedua tim selama fase grup.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen ASEAN Cup U-16 2024 - Indonesia Tinggal Pilih Lawan di Semifinal

Berikut tiga fakta mengenai Indonesia dan Australia di ASEAN Cup U-16 2024.

1. Pertahanan Kuat

Australia menjadi satu-satunya tim yang belum kebobolan di ASEAN Cup U-16 2024.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaNas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.