Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Ingin Ambil Resiko, Bima Sakti Belum Berikan Materi Kontak Fisik Kepada Pemainnya

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 16 Juli 2020 | 20:56 WIB
Para pemain timnas U-16 Indonesia mengenangkan sarung tangan medis saat melangsungkan TC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat pada Senin (6/7/2020)
PSSI
Para pemain timnas U-16 Indonesia mengenangkan sarung tangan medis saat melangsungkan TC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat pada Senin (6/7/2020)

Baca Juga: Lebih Pilih Fakhri Husaini Ketimbang Shin Tae-yong, Brylian Aldama Ungkap Alasannya

Bima juga menjelaskan bahwa saat ini ia belum memberikan materi kontak fisik kepada para pemain.

Hal ini dilakukan guna mengatisipasi penyebaran COVID-19.

Namun, mantan pelatih timnas senior itu tidak menutup kemungkinan akan meningkatkan intensitas latihan apabila situasi sudah memungkinkan.

"Saat ini, latihan belum ada kontak fisik antar pemain, bisa saja kami tingkatkan intensitas latihan sambil melihat situasi dan kondisi pemain," pungkasnya.

Baca Juga: Lawan Pemuncak Klasemen, Egy Maulana Vikri Kembali Masuk Skuat Lechia Gdansk

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.