Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Sebut Penghapusan Degradasi Demi Kepentingan Timnas Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 14 Agustus 2020 | 18:49 WIB
Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita, bersama Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno
Mochamad Hary Prasetya/BolaSport
Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita, bersama Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno

Baca Juga: Shin Tae-yong Beberkan Alasan Panggil Kembali Jack Brown ke TC Timnas U-19 Indonesia

"Sejauh ini yang sudah jadi dan kami jelaskan ke Liga 1 memang tanpa degradasi," ungkap Sudjarno.

Berkut tujuh aturan baru yang diusulkan PT LIB ke PSSI:

  1.  Penghapusan degradasi Liga 1 di akhir musim 2020.
  2.  Penambahan pergantian pemain menjadi 5 pemain (sesuai amandemen laws of the game 2019/2020).
  3. Periode Pendaftaran Pemain Tahap 2 tetap dibuka, namun tidak boleh melakukan Transfer pemain antarklub Liga 1. Pendaftaran masih diperbolehkan sepanjang pemain dari luar klub Liga 1.
  4. Kewajiban memasukkan minimal 2 pemain U-20 dalam 18 nama di Daftar Susunan Pemain.
  5. Penerapan protokol kesehatan.
  6. Penyesuaian standar kelayakan venue pertandingan.
  7. Klub wajib melepas pemain yang mendapat panggilan timnas Indonesia.

Baca Juga: Sampaikan Permohonan Maaf, Shin Tae-yong Minta Dukungan untuk Timnas U-19 Indonesia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : wartakota.tribunnews.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.