Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Akan tetapi, skuad Ayam Kinantan hanya bertahan satu musim di Liga 1 setelah terdegradasi ke Liga 2 2019.
Musim ini, PSMS kembali mengincar satu dari dua tiket promosi yang disediakan PT LIB.
Dengan sistem home tournament, PSMS tergabung di Grup D bersama Sulut United, Semen Padang, Persekat Tegal, Persijap Jepara, dan Sriwijaya FC.
PSMS diuntungkan dengan statusnya sebagai tuan rumah sehingga seluruh laga Grup D akan berlangsung di Stadion Teladan, Medan.
Menurut rencana, kompetisi Liga 2 akan dimulai kembali pada 17 Oktober 2020.
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | Tribun Medan |