Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari Ini - Debut Messi Indonesia di Timnas, Nyaris Permalukan Vietnam

Nungki Nugroho - Jumat, 16 Oktober 2020 | 19:58 WIB
Winger Indonesia Selection Andik Vermansah dan David Beckham kala masih membela LA Galaxy pada laga
Winger Indonesia Selection Andik Vermansah dan David Beckham kala masih membela LA Galaxy pada laga

Namun, Andik menghargai penilaian banyak orang yang membandingkannya dengan bintang Barcelona asal Argentina itu.

"Aku sangat terbebani dijuluki 'Messi dari Indonesia'. Aku merasa tak seperti Messi,"

"Aku ya aku, Messi ya Messi. Tapi, apa boleh buat karena itu julukan dari fans. Aku sangat menghargainya," ucap Andik seperti dilansir dari situs klub Major League Soccer, DC United.

Baca Juga: Rapor 10 Laga Timnas U-19 Indonesia Selama di Kroasia, Intip Kontribusi Besar Witan Sulaeman

Andik pun dilirik oleh klub Malaysia hingga akhirnya ia memutuskan hijrah ke Selangor pada 2014.

Tiga musim di Selangor, Andik berpindah ke Kedah FA pada musim 2018. 

Musim lalu Andik Vermansah memutuskan untuk kembali ke Indonesia dengan memperkuat Madura United.

Musim ini, namanya masuk dalam barisan golden skuad Bhayangkara FC.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.