Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dirundung Sanksi, Momok Timnas Indonesia Dibuat Babak Belur di Liga Thailand

Nungki Nugroho - Sabtu, 31 Oktober 2020 | 18:39 WIB
Pemain Timnas Indonesia Manahati Lestusen berebut bola dengan pemain Timnas Malaysia pada ajang kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (5/9/2019).
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Pemain Timnas Indonesia Manahati Lestusen berebut bola dengan pemain Timnas Malaysia pada ajang kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (5/9/2019).

Sebaliknya, tim tuan rumah justru menambah pundi gol ke gawang Police Tero pada menit ke-85 lewat aksi Eliandro.

Baca Juga: Dayen Gentenaar, Pelengkap Formasi Wajah Asing di Timnas Indonesia

Kendati begitu, debut Sumareh tetap menuai pujian dari penggemar timnas Malaysia.

Banyak komentar positif diutarakan kepada Sumareh yang dinilai meningkatkan serangan Police Tero pada babak kedua.

Pemain ini memang layak diperhitungkan oleh timnas Indonesia jika nantinya bertemu Malaysia di Piala AFF 2021.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.