Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Email Tak Terbalas dan Netizen yang Murka, Berikut Kronologi Transfer Bagus Kahfi ke FC Utrecht

Najmul Ula - Kamis, 3 Desember 2020 | 05:00 WIB
Pertemuan antara PSSI, Bagus Kahfi, dan manajemen Barito Putera terkait polemik transfer ke Eropa (1/12/2020).
PSSI
Pertemuan antara PSSI, Bagus Kahfi, dan manajemen Barito Putera terkait polemik transfer ke Eropa (1/12/2020).

Direktur Garuda Select Dennis Wise mengecam Barito Putera di Instagram karena tak melepas Bagus Kahfi.

"Barito Putera, Anda telah mengecewakan Bagus untuk mewujudkan impian indahnya di sepak bola Eropa. Tetap kuat anakku."

Irfan Bachdim dan Simon McMenemy juga terang-terangan mengecam pihak yang menghalangi Bagus Kahfi itu.

Bagus Kahfi sudah berada di kampung halamannya, Magelang.

1 Desember 2020

PSSI bertemu dengan Bagus Kahfi dan manajemen Barito Putera di Jakarta.

CEO Barito Putera akhirnya mengumumkan telah melepas Bagus Kahfi ke FC Utrecht.

Bagus Kahfi memberi pernyataan di Instagram, "ALHAMDULILLAH, BISMILLAH (emoji pesawat terbang).

Baca Juga: Segera Bertolak Menuju Kroasia, Brylian Aldama Hubungi Shin Tae-yong

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Sumber : berbagai sumber
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.