Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari Ini - Bambang Pamungkas Bawa Timnas Indonesia Singkirkan Thailand dari Piala AFF 2010

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 7 Desember 2020 | 15:30 WIB
Striker timnas Indonesia, Bambang Pamungkas, bersama rekan-rekannya merayakan gol saat melawan Thailand.
ARIEF BAGUS/DOK.BOLA
Striker timnas Indonesia, Bambang Pamungkas, bersama rekan-rekannya merayakan gol saat melawan Thailand.

Baca Juga: Kehilangan Bagus Kahfi, Barito Putera Langsung Pagari Kapten Timnas U-19 Indonesia dengan Kontrak Baru

Bambang Pamungkas yang ditunjuk sebagai algojo sukses menjalankan tugasnya tersebut dan membuat kedudukan imbang 1-1.

Enam menit berselang timnas Indonesia kembali mendapat hadiah penalti.

Wasit kembali menunjuk titik putih setelah sepakan yang dilepaskan Arif Suyono mengenai tangan pemain lawan.

Bambang Pamungkas yang kembali maju sebagai eksekutor sukses menjalankan tugasnya untuk kali kedua.

Skor 2-1 untuk kemenangan timnas Indonesia pun berakhir hingga akhir pertandingan.

Dengan hasil itu pun Thailand harus rela tersingkir dari Piala AFF 2010.

Dan seperti diketahui, timnas Indonesia berhasil melenggang hingga partai final sebelum akhirnya dikalahkan oleh Malaysia.

Baca Juga: Tampil Konsisten, Pelatih Ipswich Town Isyaratkan Elkan Baggott akan Segera Naik Kelas ke Tim Utama

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.