Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Adre mengakui jika menu latihannya terpenuhi dengan fasilitas yang begitu lengkap.
"Jujur saya belum pernah melihat di Indonesia ada tempat yang lapangannya sebanyak ini,"
"Kemudian fasilitas di gym juga lengkap, ruangan gym juga luas," tuturnya.
Baca Juga: Kirim Asnawi Mangkualam ke Korsel, Shin Tae-yong Mulai Saingi Pelatih Vietnam
Selain itu, akses menuju venue latihan juga tidak terlalu jauh dari asrama.
Sehingga mempermudah pemain ketika hendak menggelar latihan.
Untuk saat ini para pemain Garuda Select III lebih banyak menggelar latihan internal.
Mengingat pemerintah Inggris tengah menerapkan lockdown usai meningkatnya kasus Covid-19.
Walhasil, skuad besutan Dennis Wise dan Des Walker urung menggelar uji coba lagi.
Baca Juga: Bisikan Shin Tae-yong kepada Klub Korsel soal Kualitas Asnawi Mangkualam
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | programgarudaselect.com |