Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Debut di Liga Australia, Syahrian Abimanyu Gagal Bawa Timnya Dapat Poin Kandang

Nungki Nugroho - Senin, 5 April 2021 | 16:53 WIB
Pemain muda Indonesia, Syahrian Abimanyu, saat mengikuti sesi latihan Newcastle Jets (23/2/2021).
Najmul Ula
Pemain muda Indonesia, Syahrian Abimanyu, saat mengikuti sesi latihan Newcastle Jets (23/2/2021).

"Abi telah berada di sini selama 4-5 minggu, berlatih sepenuhnya dan dia semakin dekat dan dekat," kata Deans, dilansir dari laman resmi klub.

"Mungkin ada kesempatan untuk melihatnya dari bangku cadangan," tambah Deans.

Deans pun memuji perkembangan Syahrian Abimanyu selama latihan.

Baca Juga: Dilema Persebaya, Menang-Kalah Lawan PSS Ditunggu Lawan Berat di Perempat Final Piala Menpora 2021

"Penampilan latihannya dalam beberapa minggu terakhihr sangat bagus," kata Deans.

"Secara fisik dia mengejar apa yang dia butuhkan, dia punya sesuatu yang sedikit berbeda, dia mungkin pilihan dari bangku cadangan," ujarnya.

Abimanyu masuk sebagai pemain pengganti pada laga Newcastle Jets kontra Western United di Stadion Newcastle.

Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Close Ads X