Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Coret Pemain Naturalisasi, Shin Tae-yong Ungkap Alasan Banyak Panggil Alumni Timnas U-19 Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 13 Mei 2021 | 11:45 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tengah memberikan intruksi kepada anak asuhnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tengah memberikan intruksi kepada anak asuhnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.

"Saya berharap mental dan fisik mereka juga kuat menghadapi pertandingan nanti," ujarnya.

Sementara itu, timnas Indonesia memiliki tiga laga tersisa di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup G.

Tiga laga tersebut yakni melawan Thailand (3 Juni), Vietnam (7 Juni) dan UEA (11 Juni).

Juru taktik berusia 51 tahun itu pun menargetkan kemenangan di tiga laga tersebut.

"Kami semua tentu ingin menang di tiga pertandingan tersebut," ungkap Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong menilai, kemenangan akan sangat berarti bagi timnas Indonesia kedepannya.

"Yang penting kami harus bisa menunjukkan bahwa sepak bola Indonesia memiliki harapan yang cerah," pungkasnya.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Coret 9 Pemain, Shin Tae-yong Bawa 28 Pemain ke UEA

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.