Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Didasarkan atas kendala waktu karena sepekan kemudian, Liga 1 akan resmi berjalan," tambahnya.
Piala Walikota Solo 2021 akan memanggungkan laga final pada 26 Juni, sedangkan Liga 1 2021/22 akan dimulai pada 21 Juli.
Pada turnamen pramusim itu, akan ada pemisahan jalur untuk klub Liga 2 dan Liga 1.
Klub Liga 2 yang akan bertanding di Piala Walikota Solo 2021 meliputi Dewa United, PSG Pati, Rans Cilegon FC, dan Persis Solo.
Adapun klub Liga 1 yang akan berpartisipasi adalah Arema FC, Bali United, Persib Bandung, dan Bhayangkara FC.
"Dengan format tim Liga 2 bertemu dengan (sesama) klub Liga 2 terlebih dahulu, pun demikian dengan Liga 1," jelas Gibran.
"Tujuannya, sebagai persiapan untuk klub yang akan bertanding di divisi masing-masing pada kompetisi resmi nanti," imuhnya.
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | Tribun Solo |