Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kebijakan ini tentu akan dianggap berat oleh tim peserta dari negara lain.
PSSI sendiri saat ini masih terus berkonsultasi dengan pihak satuan tugas (satgas) covid-19.
"Kita masih meliat kondisi pandemi Covid-19 saat ini. Kami juga masih konsultasikan dengan Satgas Covid, AFC, dan negara-negara peserta," kata Yunus dikutip dari BolaSport.com, Selasa (22/6/2021).
"Karena, kan di sini ada aturan karantina nanti bagi tim-tim dari luar negeri," imbuhnya.
Baca Juga: Cari Tandem untuk Mohammed Rashid, Pelatih Persib Isyaratkan Pilih Anak Didik Shin Tae-yong
PSSI berencana menunjuk markas Bali United, yakni Stadion Kapten I Wayan Dipta untuk menjadi venue pertandingan.
Yunus menjelaskan bahwa Bali dipilih atas pertimbangan lonjakan kasus Covid-19 yang terjadi di Pulau Jawa belakangan ini.
Editor | : | Unggul Tan Ngasorake |
Sumber | : | BolaSport.com |