Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Satu Tahun Lebih Menganggur, Nilai Pasar Bintang Liga 1 Mulai Merosot

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 19 Juli 2021 | 13:12 WIB
Marko Simic sedang berduel dengan Kevin Gomez saat pertandingan Persija Jakarta menghadapi Borneo FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Marko Simic sedang berduel dengan Kevin Gomez saat pertandingan Persija Jakarta menghadapi Borneo FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta (1/3/2020)

3. Febri Hariyadi

Bintang Persib Bandung, Febri Hariyadi disebut-sebut sebagai salah satu pemain Indonesia dengan harga pasar tertinggi.

Penampilan apiknya bersama Persib di tahun 2018-2019 membuat nilai pasar Febri Hariyadi terus meningkat.

Sebelum Liga 1 dihentikan nilai pasar Febri diperkirakan mencapai Rp 6,95 miliar.

Terhentinya Liga 1 sejak tahun 2020 lalu itu pun langsung mempengaruhi harga pasar Febri.

Kini nilai pasar pemain berusia 25 tahun itu menurun menjadi Rp5,65 miliar.

Baca Juga: Bukan Pemain Titipan, Direktur Teknik FC Utrecht Bicara Tentang Bagus Kahfi

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : Transfermarkt.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.