Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pandemi Covid-19 Kembali Mengganas, Drawing Piala AFF 2020 Resmi Ditunda

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 5 Agustus 2021 | 20:07 WIB
Trofi Piala AFF mampir di Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, Minggu (4/11/2018).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Trofi Piala AFF mampir di Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, Minggu (4/11/2018).

Presiden AFF, Khiev Sameth, mengaku bisa memaklumi kebijakan pemerintah Singapura tersebut.

Khiev Sameth pun memuji pemerintah Singapura dalam penanganan pandemi Covid-19.

"Sejalan dengan ini, kami telah membuat keputusan yang dipertimbangkan untuk menunda pengundian resmi," kata Khiev Sameth dikutip dari laman resmi AFF, Kamis (5/8/2021).

AFF sendiri memutuskan untuk menunda pengundian grup.

Baca Juga: Tak Penuhi Regulasi, Satu Klub Liga 1 Bakal Dapat Dispensasi dari PSSI

Namun, Khiev Sameth belum mengetahui penundaan tersebut akan berlangsung hingga kapan.

Khiev Sameth mengatakan pihaknya akan terus memantau kondisi terkini di Singapura.

Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : Aseanfootbal.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.