Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Persebaya Berhasil Pecahkan Rekor Milik Bambang Pamungkas

Unggul Tan Ngasorake - Sabtu, 7 Agustus 2021 | 18:31 WIB
Logo Persebaya Surabaya
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Persebaya Surabaya

Pasalnya, jersey Mat Halil tersebut laku empat kali lipat lebih mahal dari milik Bambang Pamungkas.

Sebelumnya, Bambang Pamungkas memegang rekor seragam sepak bolal termahal di Indonesia.

Seragam timnas Indonesia milik Bambang Pamungkas sebelumnya laku terjual Rp 23 juta.

Mat Halil sendiri menjelaskan alasan dibalik partisipasinya dalam acara lelang tersebut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Persebaya (@officialpersebaya)

Baca Juga: Kontak dengan Pasien Covid-19, Shin Tae-yong Kembali Tunda Latihan Timnas Indonesia

"Saya dimintai bantuan untuk berpartisipasi dalam pelelangan (yang dananya) untuk pemberian bantuan sembako dan oksigen," kata Mat Halil, dikutip dari Kompas.com.

"Akhirnya, saya iyakan asal menang amanah dan tepat sasaran," imbuhnya.

Presiden Persebaya, Azrul Ananda, pun turut hadir dalam acara lelang tersebut.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Kompas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.