Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tumbang Lawan Kedah FC, Lini Belakang Penang FC Rapuh Tanpa Ryuji Utomo

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 18 Agustus 2021 | 14:58 WIB
Bek timnas Indonesia, Ryuji Utomo, saat mengikuti sesi latihan Penang FC di Malaysia.
INSTAGRAM PENANG FC
Bek timnas Indonesia, Ryuji Utomo, saat mengikuti sesi latihan Penang FC di Malaysia.

Namun alih-alih memperkecil skor, Penang FC justru kembali kebobolan pada menit ke-55.

Adalah Kpah Sherman yang berhasil mencatatkan namanya di papan skor pada laga itu.

Kekalahan ini pun membuat Penang FC gagal memangkas jarak dengan Terengganu FC yang berada di posisi kedua klasemen sementara Liga Super Malaysia.

Penang FC kini masih berada di peringkat ketiga dengan 31 poin.

Ryuji Utomo dan Saddil Ramdani saat bertemu pada laga Penang FC vs Sabah FC (11/4/2201).
Najmul Ula/Bolanas
Ryuji Utomo dan Saddil Ramdani saat bertemu pada laga Penang FC vs Sabah FC (11/4/2201).

Selanjutnya, Penang FC sendiri dijadwalkan akan menghadapi Sabah FC pada Minggu (22/8/2021).

Pertandingan ini akan menarik karena akan mempertemukan Ryuji Utomo dengan Saddil Ramdani.

Baca Juga: Liga 1 Hampir Pasti Bergulir, Filipina Malah Susul Vietnam dan Thailand

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : malaysianfootballleague.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.