Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong: Saingan Kita Bukan Negara ASEAN, Tapi Dunia

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 2 September 2021 | 15:37 WIB
Shin Tae-yong memimpin langsung pemusatan latihan timnas U-18 Indonesia yang dipersiapkan untuk Piala Dunia U-20 2023.
PSSI.ORG
Shin Tae-yong memimpin langsung pemusatan latihan timnas U-18 Indonesia yang dipersiapkan untuk Piala Dunia U-20 2023.

Oleh karena itu, Shin Tae-yong hanya akan memilih pemain yang bisa bersaingan dengan tim kelas dunia.

"Kita harus bisa bersaing dengan tim-tim kualitas dunia," ucap pelatih berusia 52 tahun itu.

"Jadi kita harus mencari postur yang bagus," sambungnya.

Pada TC kali ini Shin Tae-yong memang memanggil pemain-pemain yang memiliki postur tubuh yang bagus.

Salah satunya adalah kiper Persis Solo, Erlangga Setyo.

Sebagai penjaga gawang, Erlangga Setyo memang memiliki postur tubuh yang ideal.

Kiper berusia 18 tahun itu memiliki tinggi 192 cm.

Baca Juga: Gabung Lechia Gdansk, Witan Sulaeman Tak Ingin Senasib dengan Egy Maulana Vikri

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : YouTube PSSI
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.