Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, tendangan bebas dari Marco Motta pada menit ke-33 juga masih melebar.
Begitu pula dengan serangan dari Persipura yang belum efektif ke gawang Persija.
Skor imbang 0-0 menutup babak pertama.
Baca Juga: Carlos Fortes Dkk Buang Banyak Peluang, Arema FC Dipermalukan PSS Sleman
Pada babak kedua, pelatih Persija Angelo Alessio memasukkan pemain-pemain muda seperti Salman Alfarid, Alfriyanto Nico, dan Taufik Hidayat.
Marco Motta kembali mencatatkan peluang pada menit ke-71.
Kali ini tendangan keras Marco Motta melambung di atas gawang Persipura.
Lima menit berselang Persipura mencoba mengancam lewat tendangan Feri Pahabol yang melebar.
Editor | : | Nungki Nugroho |