Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kapten Persib Beberkan Kondisi Tim Jelang Lawan Borneo FC di Liga 1 2021

Nungki Nugroho - Rabu, 22 September 2021 | 18:30 WIB
Bek sayap kanan Persib Bandung, Supardi Nasir, sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kanan Persib Bandung, Supardi Nasir, sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.

"Secara mental, pemain tentunya berada di level yang cukup terjaga dengan baik karena memang hasil imbang itu tidak membuat kami patah semangat.

"Kami tetap berada di jalur yang benar," pungkasnya.

Pertandingan antara Persib dan Borneo FC akan berlangsung di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Kamis (23/9/2021).

Baca Juga: Persis Solo Vs AHHA PS Pati Jadi Laga Pembuka Liga 2 2021, Gibran Rakabuming Sindir soal Tendangan Kungfu

Kemenangan atas Borneo FC bisa mengangkat posisi Persib ke puncak klasemen sementara Liga 1 2021.

Pasalnya, Maung Bandung saat ini memiliki poin sama dengan dua tim di atasnya, PSIS dan Bali United.

Berikut daftar 21 pemain Persib untuk melawan Borneo FC:

Penjaga gawang: I Made Wirawan, Muhammad Natshir, Teja Paku Alam.

Belakang: Victor Igbonefo, Nick Kuipers, Achmad Jufriyanto, Supardi Nasir, Ardi Idrus, Bayu Fiqri, Henhen Herdiana, Mario Jardel.

Gelandang: Abdul Aziz, Marc Klok, Erwin Ramdani, Mohammed Rashid, Febri Hariyadi, Frets Butuan, Dedi Kusnandar, Beckham Putra Nugraha, Esteban Vizcara.

Penyerang: Wander Luiz.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.