Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dari Liga 1 sendiri, PSS Sleman dan PSM Makassar menjadi tim paling banyak mendapat sanksi.
PSS Sleman dan PSM Makassar sama-sama melakukan dua pelanggaran.
PSM Makassar diketahui sempat menyebakan keterlambatan waktu kick-off saat melawan Madura United.
Selain itu, PSM juga melakukan pelanggaran kode disiplin.
Baca Juga: Kalah dari PSIS, Pelatih Barito Putera Singgung Kinerja Wasit dan Pemanggilan Timnas
Pasalnya, saat menghadapi Persebaya Surabaya ada lima pemain PSM yang mendapat kartu kuning dalam satu laga.
Sementara itu, PSS juga melakukan pelanggaran regulasi karena menyebabkan keterlambatan waktu kick-off saat laga melawan Arema FC dan Persija Jakarta.
Editor | : | Unggul Tan Ngasorake |
Sumber | : | PSSI.org |