Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Takut Sebelum Bertanding, Shin Tae-yong Soroti Mental Pemain Timnas U-23 Indonesia Usai Takluk dari Australia

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 27 Oktober 2021 | 09:19 WIB
Ekspresi kekecewaan bek timnas U-23 Indonesia, Alfreanda Dewangga, usai Australia mencetak gol
Ekspresi kekecewaan bek timnas U-23 Indonesia, Alfreanda Dewangga, usai Australia mencetak gol

"Padahal, kemampuan atau skill pemain timnas U23 Indonesia tidak kalah dari Australia," tutur Shin Tae-yong.

"Namun, mereka gagal menunjukkan permainan terbaik karena sudah ketakutan sebelum bertanding," imbuhnya.

Juru taktik asal Korea Selatan itu sendiri berharap para pemain Garuda Muda bisa memperbaiki mentalnya sebelum leg kedua nanti.

"Saya sangat berharap pemain timnas U23 Indonesia bisa lebih percaya diri lagi pada pertandingan kedua nanti," ujarnya.

Adapun leg kedua timnas U-23 Indonesia Vs Australia akan dimainkan pada Jumat (29/10/2021).

Timnas U-23 Indonesia wajib menang jika ingin lolos ke putaran final Piala Asia U-23 2022 mendatang.

Baca Juga: Hasil Liga 1 2021 - Persib ke Puncak, Persija Takluk dari Persebaya

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.